Gambar diatas menunjukkan pohon yang mempunyai kayu gubal dan kayu teras, dengan nama lain pohon kayu teras. Perbedaan kayu teras dan kayu gubal tampak jelas. Kayu teras mempunyai warna gelap, terdapat di sebelah dalam batang dan bagian luarnya adalah kayu gubal berwarna terang.
Gambar diatas menunjukkan pohon yang mempunyai kayu gubal dan kayu masak, tidak memiliki kayu teras. Pada pohon masak dari luar, perbedaan antara kayu teras dan kayu gubal tidak begitu jelas. Dari luar arah kedalam kelihatan warnanya makin gelap, maka dikatakan masak dari luar.
Gambar diatas menunjukkan pohon yang mempunyai kayu gubal dan kayu masak, tidak memiliki kayu teras. Pada pohon masak dari luar, perbedaan antara kayu teras dan kayu gubal tidak begitu jelas. Dari luar arah kedalam kelihatan warnanya makin gelap, maka dikatakan masak dari luar.
Gambar diatas menunjukkan pohon yang mempunyai kayu gubal seluruhnya, tidak memiliki kayu masak dan kayu teras. Dengankata lain, pohon kayu gubal yaitu pohon yang mempunyai kayu tidak begitu keras. Seluruh penampang batang adalah tempat penyalur makanan dan mempunyai warna terang.
Sedangkan untuk gambar diatas ini adalah pohon yang mempunyai kayu gubal, kayu masak dan kayu teras. Pohon masak dari dalam ini mempunyai kayu teras yang kecil lambat laun membesar. Kelihatan tiga perbedaan dari dalam kea rah luar teras, kayu masak dan kayu gubal.
Keterangan :
G = kayu gubal
M = kayu masak
T = kayu teras
Sedangkan untuk gambar diatas ini adalah pohon yang mempunyai kayu gubal, kayu masak dan kayu teras. Pohon masak dari dalam ini mempunyai kayu teras yang kecil lambat laun membesar. Kelihatan tiga perbedaan dari dalam kea rah luar teras, kayu masak dan kayu gubal.
Keterangan :
G = kayu gubal
M = kayu masak
T = kayu teras
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Bila teman suka dengan tulisan di atas
saya berharap teman-teman menuliskan komentarnya
tapi tolong komentar yang sopannya
mari kita jaga sopan santun di dunia maya ini