Kamis, November 28, 2019

KENCUR (Kaempferia galanga)

Kencur merupakan tanaman herba yang memiliki rimpang (rhizome) beraroma sangat harum. Khasiat dan manfaat kencur yang beragam nyatanya terletak hampir pada tiap bagiannya. Kencur dalam bahasa latin disebut dengan Kaempferia galanga, termasuk ke dalam famili jahe (Zingiberaceae). Tanaman kencur banyak tumbuh di wilayah beriklim tropis dan subtropis. Daerah penyebaran umumnya berada di Asia, antara lain di Indonesia, India, Bangladesh, Tiongkok, dan Jepang.


Nama Umum
Indonesia: kencur, cikur [sun]; 
Malaysia: cikur, cekor; 
Filipina: dusol; 
China: shan nai


Klasifikasi*
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Tracheobionta
Superdivisi: Spermatophyta
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Liliopsida
Subkelas: Commelinidae
Ordo: Zingiberales
Famili: Zingiberaceae
Genus: Kaempferia
Spesies: Kaempferia galanga L.

*Sumber http://plantamor.com/species/info/kaempferia/galanga

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bila teman suka dengan tulisan di atas
saya berharap teman-teman menuliskan komentarnya
tapi tolong komentar yang sopannya
mari kita jaga sopan santun di dunia maya ini